Tiba-tiba, salah satu pelaku mencabut kunci motor Ali sekaligus menodongkan senjata api dan memaksa korban untuk menyerahkan seluruh uang tunai dan perhiasan yang ia bawa.
Berdasarkan keterangan Kasubid Penmas Bid Humas Polda Jambi Kompol M Nasution, saat ini Satreskrim Polres Sarolangun masih melakukan penyelidikan untuk mengungkap dan menangkap pelaku di balik kejahatan ini.
“Pengakuan korban berjumlah dua orang,” ujar Nasution.