Sementara itu, Jokowi telaj memberikan tanggapannya terkait dengan dirinya yang masuk dalam daftar sebagai finalis tokoh terkorup dunia.
“Yang dikorupsi apa, ya dibuktikan. Apa,” kata Jokowi.
“Sekarang kan banyak sekali fitnah, banyak sekali framing jahat. Banyak sekali tuduhan-tuduhan tanpa bukti, itu yang terjadi sekarang kan, sambungnya.
Saat disinggung terkait dengan adanya muatan politis dalam polling tersebut, Jokowi meminta agar ditanyakan langsung ke pihak yang tergabung dalam OCCRP.