Soroti Lubang Tambang Batubara Tak Direklamasi, Al Haris: Pemprov Jambi Tidak Berwenang

Gubernur Jambi Al Haris ajak masyarakat Bungo jaga kondusifitas sata pelaksanaan PSU
Gubernur Jambi Al Haris ajak masyarakat Bungo jaga kondusifitas sata pelaksanaan PSU

“Kalau memang tambang tidak patuh dan tidak mengikuti aturan yang ada, itu mereka bisa melapor ke pusat dan tambangnya bisa tutup,” jelas Al Haris.

Lebih lanjut, Al Haris mengatakan sampai saat ini Pemprov Jambi belum menerima laporan terkait dengan persoalan reklamasi lubang batu bara di Koto Boyo, Kabupaten Batanghari.

Bacaan Lainnya

“Tidak ada laporan ke saya karena saya bukan pihak yang berwenang untuk itu,” katanya.

Gubernur Jambi dua periode itu juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Provinsi Jambi, terkhususnya pemilik tambang batu bara untuk selalu menciptakan iklim investasi yang memberikan dampak positif.

“Saya pesankan kita harus menciptakan iklim investasi yang bagus di daerah. Ayo jaga iklim investasi yang sehat di lingkungan masyarakat,” tutup Al Haris.

Pos terkait